Welcome

"To be the perfect person, the key is to be your self"

Maret 15, 2011

Pengenalan Komputer

Apa sih Komputer itu?

Berasal dari bahasa Latin yaituComputare yang artinya menghitung. Dalam bahasa Inggris disebutto computer.

Komputer adalah sekumpulan alat elektronik yang saling bekerja sama, dapat menerima data (input), mengolah data (proses) dan memberikan informasi serta terkoordinasi dibawah kontrol program yang tersimpan di memorinya.

Contoh pemanfaatan komputer saat ini

Sistem komputer di kassa supermarket yang

mampu membaca kode barang belanjaan

Komputer untuk keperluan bidang medis

Sentral telepon yang menangani jutaan

panggilan dan komunikasi

Jaringan komputer daninternet yang

menghubungkan berbagai tempat di dunia.

Perangkat utama komputer

Alat masukan (Input device)

adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk memasukkan data ke dalam memori computer

CPU

CPU atau Central Processing Unit adalah unit

untuk mengelola seluruh aktifitas komputer

Dua bagian utama CPU:

· Control Unit(CU)komponen utama prosesor yang mengontrol semua perangkat yang terpasang pada komputer, mulai dariinput device sampaioutput device.

· Arithmetic Logic Unit(ALU) bagian dari prosesor yang khusus mengolah data aritmatika (menambah, mengurang dll) serta data logika (perbandingan).

Alat keluaran (Output device)

· Perangkat komputer yang berguna untuk menghasilkan keluaran

· Hardcopy(kertas), softcopy(layar monitor) atausound(suara)

Media penyimpanan (Storage Media)

media yang digunakan untuk

menyimpan data pada komputer

disket, cd, hardisk, flash memory, dll

Tidak ada komentar:

Posting Komentar